Visi

“Menjadi Jurusan yang menyelenggarakan pendidikan yang unggul di bidang Bahasa, Komunikasi dan Pariwisata tingkat Asean pada tahun 2035”

Misi

  • Menyelenggarakan program pendidikan vokasi di bidang Bahasa, Komunikasi dan Pariwisata yang berorientasi pada pembentukan kompetensi kerja baik softskills maupun hardskills di bidang bisnis secara umum dan kepariwisataan yang berdaya saing global.
  • Melaksanakan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat di bidang Bahasa, Komunikasi dan Pariwisata yang sesuai dengan kebutuhan masyarakat dan pemangku kepentingan serta sejalan dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.
  • Menyediakan wadah ilmiah di bidang Bahasa, Komunikasi dan Pariwisata dalam memenuhi tridharma perguruan tinggi dan mengembangkan keilmuan.
  • Melaksanakan sistem tata kelola penyelenggaraan pendidikan di Jurusan sesuai dengan sistem penjaminan mutu institusi.
  • Menjalin kerjasama di tingkat nasional dan Asia di bidang pendidikan, penelitian, dan pengabdian di bidang Bahasa, Komunikasi dan Pariwisata yang dapat menunjang penyelenggaraan Tri Dharma perguruan tinggi di program studi dan mampu memberikan kontribusi nyata kepada masyarakat.

Profil Jurusan